Penerapan Segitiga Restitusi, Apa Saja Manfaatnya?
Para guru bisa menggunakan penerapan segitiga restitusi yang baik untuk mengimplementasikan pendekatan positif pada peserta didik. Pendekatan dengan segitiga restitusi ini akan berguna untuk membantu peserta didik memperbaiki kesalahan diri sehingga bisa memiliki karakter yang lebih baik ke depannya. Apalagi banyak orang yang hanya fokus pada kesalahan dalam suatu permasalahan yang muncul sehingga lebih fokus […]
Strategi Penerapan Merdeka Belajar Pada Pelaksanaan Pembelajaran
Merdeka belajar adalah suatu pendekatan pendidikan yang telah banyak diterapkan di sekolah Indonesia. Pendekatan ini cenderung inovatif dan progresif, serta mengutamakan kemandirian peserta didik dalam proses pembelajaran. Guru bisa menggunakan strategi penerapan merdeka belajar sehingga pelaksanaannya jadi lebih tepat. Dengan menggunakan strategi penerapan yang tepat, manfaat dari pendekatan merdeka belajar ini akan dapat para guru […]