Classroom Management dengan Wearable Technology, Ini Kelebihan dan Kekurangannya

Di era yang serba maju ini, teknologi pembelajaran tidak hanya terbatas pada ponsel pintar maupun komputer dengan perangkat canggih. Terdapat juga penggunaan inovasi pada classroom management dengan wearable technology yang bisa memberikan pengalaman pembelajaran yang lebih terintegrasi dengan dunia digital. Wearable technology termasuk diantaranya yaitu seperti smartwatch, smart band dan juga sensor aktivitas. Perangkat ini […]