Manfaat Menulis Buku Bagi Guru, Penting untuk Karir!
Menulis adalah kegiatan yang bermanfaat bagi setiap orang. Kegiatan ini akan dapat membantu mempertajam ilmu dan keterampilan otak dalam berpikir. Ada juga beberapa manfaat menulis buku bagi guru yang mungkin tidak Anda ketahui. Guru memiliki kewajiban untuk memberikan ilmu pengetahuan kepada siswa melalui pembelajaran yang efektif dan efisien. Selain menjadi pengampu proses belajar siswa, guru […]
10 Alasan Penting Kenapa Guru Harus Menulis
Mengapa guru harus menulis? Bagi guru menulis tentunya adalah hal yang menjadi keharusan. Namun, kegiatan ini ternyata memiliki banyak manfaat untuk diri dan masyarakat. Inilah mengapa banyak orang menekuni kegiatan ini dan menulis kemudian mempublikasikannya ke masyarakat luas. Alasan-alasan di balik kegiatan menulis ini tentu ada banyak. Selain untuk mendapatkan manfaatnya, ada juga alasan lain […]