Perbedaan KKTP dan KKM dalam Pembelajaran Kelas, Apa Saja?
Penilaian pembelajaran adalah suatu komponen penting dalam pelaksanaan pendidikan karena bisa menunjukkan perkembangan dan pertumbuhan peserta didik. Proses penilaian dalam pembelajaran umumnya akan menggunakan kriteria tertentu sesuai dengan kurikulum yang berlaku karena memiliki perbedaan masing-masing. Contohnya yaitu perbedaan KKTP dan KKM. KKTP sendiri adalah Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran yang menjadi indikator dalam melihat tingkat pemahaman […]